Pengumuman
Perubahan Kalender Akademik tahun 2024/2025
07 Februari 2025Pengumuman Kebijakan Pengembalian UKT Mahasiswa
07 Februari 2025Selamat Dies Natalis ke-75 Universitas Gadjah Mada
19 Desember 2024Agenda
12 Feb
Program Studi Agama dan Lintas Budaya (CRCS), SPs UGM, bekerja sama dengan Inter Reigious Studies (IRS) dan penerbit Kompas menyelenggarakan Gelar Warsa dan Wicara Tenung Gringsing: Vitalitas Tenung Gringsing Bali. Menghadirkan: Penulis Buku: Prof. drg. Etty Indriati, Ph.D Pembahas: Dr. G.R. Lono Lastoro S Moderator: Ida Fitri, M.A. ๐๏ธ Hari/ Tanggal: Rabu, 12 Februari 2025 ๐ฐ๏ธ Pukul: 13.00 - 14.30 ๐ฃ Ruang: Auditorium, Lantai 5, Gedung SPs UGM. ๐๏ธLink pendaftaran: https://s.id/TenunGringsing
12 Des
SPs akan menyelenggarakan Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah Mahasiswa Gelombang 2 pada hari Kamis - Jumat, tanggal 12 - 13 Desember 2024. Pelatihan ini dapat diikuti oleh mahasiswa aktif S2 dan ...